![]() |
Picture by: https://pixabay.com/ |
Pokok-pokok Karya Ilmiah
Adapun hal pokok karya ilmiah ada beberapa macam langkah dan urutan yang harus dilakukan. Diantaranya: Proposal, Studi, dan Laporan karya ilmiah itu sendiri.
1. Proposal Karya Ilmiah
Proposal adalah surat pengajuan suatu penelitian ilmiah yang harus ada sebelum melakukan penelitian. Dalam proposal, menggambarkan tujuan penelitian, langkah penelitian dan metode pengambilan data yang valid termasuk perbandingan terhadap karya sebelumnya.
![]() |
Picture by: https://pixabay.com/ |
Dibawah ini beberapa yang harus ada pada proposal karya ilmiah:
- Judul
- Kata Pengantar
- Latar Belakang
- Tujuan Penelitian
- Tinjauan Pustaka
- Landasan Teori
- Metodologi Penelitian
- Rancangan Hasil Penelitian
Poin poin diatas tidak terpaut dan kadang ada beberapa perbedaan di setiap instansi. Terkadang ada yang menggunakan kata pengantar dan yang lain lagi tidak menggunakan. Hal tersebut kadang juga ada penembahan poin tertentu.
2. Laporan Penelitian
Laporan Penelitian bisa di samakan dengan proposal tetapi memiliki keterangan lebih lengkap dan detil. Tentunya dalam laporan penelitian harus ada poin kesimpulan yang menggambarkan kesimpulan dari penelitian yang telah dibuat.
![]() |
Picture by: https://pixabay.com/ |
Banyak hal yang harus dituliskan dalam laporan diantaranya:
- Latar Belakang
- Daftar Isi
- Tujuan Penelitian
- Batasan Masalah
- Manfaat Penelitian
- Metodologi Penelitian
- Landasan Teori
- Tinjauan Pustaka
- Hasil Penelitian
- Kesimpulan
- Masalah dalam penelitian
- Dll
Itulah sedikit ringkasan singkat mengenai karya ilmiah. Keterangan yang mendetil akan dijelaskan pada artikel selanjutnya oleh UKM Santri. Kunjungi terus UKM Santri dan dapatkan pengetahuan yang bermanfaat. Salam Santri
templatenya bagus beud :'v
ReplyDelete